Hallo Sahabat,
Kami Siap Membantumu
Alhamdulillah sahabat, Yatim Mandiri menyalurkan kembali paket sembako kepada masyarakat yang bertempat di kelurahan Timbang Deli Kecamatan Medan Amplas kota Medan pada Sabtu, 2 Mei 2020. Sebanyak 30 kepala keluarga telah terbantu dengan bantuan yang berasal dari banyak masyarakat dermawan ini.
Semoga bantuan yang sahabat titipkan melalui kami dapat membantu banyak masyarakat yatim serta dhuafa.
Donasi infaq: Klik disini