Sanggar Genius Kepulauan Riau Laksanakan Program Plus

Sanggar Genius Kepulauan Riau laksanakan program Plus pada Sabtu, (25/12/2021). Program Plus yaitu pendampingan dan bimbingan khusus peserta didik kelas 6 Sekolah Dasar yang akan masuk Sekolah Menengah Pertama (SMP). Sanggar Genius sendiri merupakan salah satu program unggulan Yatim Mandiri. Program ini berfokus pada  pendampingan dan bimbingan khusus mata pelajaran matematika di luar jam sekolah … Baca Selengkapnya

Yatim Mandiri Sragen Gulirkan Bantuan UMKM Bangkit untuk Bu Rini

Yatim Mandiri Sragen kembali menebar semangat dengan menggulirkan bantuan modal usaha UMKM Bangkit kepada bunda yatim dhuafa para pelaku usaha pada Jum’at, (24/12/2021). Salah satu penerima manfaatnya adalah Ibu Setyorini. Sepeninggal suami beberapa waktu lalu, Ibu Rini sapaan akrab beliau menjadi tulang punggung keluarga bagi empat putranya yang masih usia sekolah. Berbekal gerobak warisan suami, … Baca Selengkapnya

Yatim Mandiri Tangerang Langsungkan Layanan Sehat Mandiri

Yatim Mandiri Tangerang melangsungkan sosialisasi kesehatan dan layanan sehat mandiri untuk anak yatim dan masyarakat dhuafa di Cibodas Baru, Tangerang. Kegiatan ini berlangsung pada Jum’at, (24/12/2021). Sebanyak 70 peserta pada kegiatan ini mendapatkan  layanan kesehatan gratis, tak sedikit dari para peserta mengucapkan terima kasih dan merasa senang dengan dilaksanakannya kegiatan ini. Selain melaksanakan layanan kesehatan … Baca Selengkapnya

Sinergi Yatim Mandiri Balikpapan dan YBL PLN Gulirkan Bantuan UMKM Bangkit

Yatim Mandiri Balikpapan bersinergi dengan Yayasan Baitul Maal (YBM) PLN Balikpapan, Kalimantan Timur kembali menggulirkan bantuan modal usaha UMKM bangkit kepada 19 pelaku UMKM pada Rabu, (22/12/2021). Bantuan tersebut digulirkan khususnya pada para bunda yatim dhuafa guna meringankan beban kehidupan dan semangat bangkit dari dampak Covid-19, karena tak sedikit dari mereka yang kehilangan pemasukan akibat … Baca Selengkapnya

Mandiri Entrepreneur Center Palembang Gelar Outbond Ceria

Mandiri Entrepreneur Center (MEC) Palembang khusus prodi Digital Preneur menggelar Outbond Ceria di Taman Wisata Alam Dekranasda, Jakabaring, Palembang. Kegiatan Outbond ceria ini berlangsung 3 hari penuh, mulai tanggal 20 sampai dengan tanggal 22 Desember 2021. Tujuan kegiatan ini agar terbentuknya sifat ketahanan dan disiplin dalam diri peserta didik dalam menghadapi berbagai situasi yang sulit, … Baca Selengkapnya