Pemberdayaan

Yatim Mandiri Bangkitkan Ekonomi Dhuafa Melalui Bantuan Modal Usaha

Yatim Mandiri Malang kembali bangkitkan ekonomi dhuafa melalui bantuan modal usaha, Kamis (15/12/2021). Bantuan ini diberikan dengan menghadirkan program pemberdayaan ekonomi masyarakat melalui bantuan modal UMKM Bangkit.

Salah satu penerima manfaat program UMKM Bangkit adalah Ibu Nurul, seorang Pedagang Nasi di Pasar Gadang, Malang. Usaha Ibu Nurul sempat terkena dampak pandemi.

“Dengan langkah ini, harapan kami bisa saling membantu menggerakan ekonomi dan pemberdayaan bunda yatim dhuafa. Utamanya mereka yang terdampak pandemi Covid-19,” ujarnya Staf Program Yatim Mandiri Malang.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *