Surabaya

Layanan Sehat Mandiri Kembali Sapa Warga Keputih Surabaya

Surabaya, YM News – Yatim Mandiri Surabaya bersama Relawan Kemandirian Indonesia kembali menggelar Layanan Sehat Mandiri di Jalan Keputih Tegal No. 19, Sukolilo, Surabaya, pada Sabtu, (12/11/2022). Pada kegiatan Layanan Sehat Mandiri ini melibatkan 4 orang relawan. Penanggungjawab kegiatan ini, Kak Fadlum mengatakan bahwa, “sasaran penerima manfaat pada kegiatan kali ini adalah para bunda yatim […]

Orientasi Kerelawanan Batch 4 Relawan Kemandirian Indonesia

Surabaya, YM News – Relawan Kemandirian Indonesia menggelar Orientasi Kerelawanan Batch 4. Orientasi Kerelawanan Batch 4 ini digelar pada Kamis, (3/11/2022). Sebanyak 125 orang telah mendaftarkankan diri menjadi Relawan Kemandirian Indonesia pada Batch 4 ini, dan sebanyak 56 diantara mereka hadir mengikuti Orientasi Kerelawanan Batch 4 secara daring. Orientasi Kerelawanan Batch 4 ini diisi oleh […]

Mandiri Enterpreneur Center (MEC) Gelar Wisuda Ke-13

Surabaya, YM News – Mandiri Enterpreneur Center (MEC) menggelar wisuda ke-13.  Pada wisuda kali ini diikuti oleh siswa binaan angkatan 15 tahun ajaran 2019-2020 dan angkatan 16 tahun ajaran 2020-2021. Lebih dari 200 siswa binaan dinyatakan lulus dan diwisuda pada Sabtu, (29/10/2022) lalu. Prosesi wisuda sendiri digelar di Balai Kementrian Agama, Ketintang, Surabaya. M. Arif, […]

Yatim Mandiri Gelar Seminar Bisnis dan Kewirausahaan di UINSA Surabaya

Surabaya, YM News – Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda, Yatim Mandiri berkolaborasi dengan Himaprodi Manajemen Dakwah Universitas Islam Negeri Sunan Ampel (UINSA) Surabaya, menggela Seminar Bisnis dan Kewirausahaan. Seminar yang bertemakan Banyakin Cuan Banyakin Kebaikan ini digelar tepat di hari Sumpah Pemuda, Jum’at, (28/10/2022) lalu, dihadiri lebih dari 150 peserta. Kegiatan ini menghadirkan Jody […]

Peringati Hari Santri Yatim Mandiri Gelar Layanan Sehat Mandiri

Surabaya, YM News – Yatim Mandiri Surabaya menggelar kembali kegiatan Layanan Sehat Mandiri (LSM). Kegiatan ini digelar pada Sabtu, (22/10/2022) bertepatan dengan Hari Santri Nasional (HSN). Dalam kegiatan ini Yatim Mandiri Surabaya berkolaborasi dengan SD Anugrah Surabaya, Jalan Simorejosari A IX No 8-12, Sukomanunggal, Surabaya. Kegiatan ini diikuiti oleh siswa siswi yatim dan dhuafa di […]

More posts

Yatim Mandiri adalah Lembaga Amil Zakat Nasional (LAZNAS) milik masyarakat Indonesia yang berkhidmat mengangkat harkat sosial kemanusiaan yatim dhuafa dengan dana ZISWAF (Zakat, Infaq, Shadaqah, Wakaf) serta dana lainnya yang halal dan legal, dari perorangan, kelompok, perusahaan/lembaga.