Layanan Sehat Mandiri Hadir Sapa Yatim dan Dhuafa Bogor
Bogor, YM News –Yatim Mandiri Bogor menggelar program Layanan Sehat Mandiri sebagai wujud kepedulian terhadap kesehatan anak-anak, khususnya mereka yang berstatus yatim dan dhuafa. Kegiatan ini bertujuan memberikan fasilitas kesehatan yang terjamin agar anak-anak dapat tumbuh dengan baik dan mendapatkan pemahaman yang benar tentang pentingnya menjaga kesehatan. Pada Sabtu, 27 Januari 2024, Yatim Mandiri Bogor … Baca Selengkapnya