Wujudkan Rumah Bahagia untuk Ibu Yusnita dan 6 Anaknya
Palembang, YM News – Yatim Mandiri Palembang mewujudkan rumah bahagia untuk Ibu Yusnita dengan merenovasi rumahnya. Ibu Yusnita adalah bunda yatim dhuafa yang berjuang sebatang kara untuk 6 anaknya. Berjuang mengarungi pahitnya hidup, seolah menjadi makanan sehari-hari Ibu Yusnita (40th). Sejak kecil, ia telah menelan pahitnya kenyataan ditinggal orang tua. Bahkan perjuangan hidup pun tidak … Baca Selengkapnya