Dekap Al-Qur’an Baru, Para Santri Tak Sabar Belajar Mengaji
Kediri, YM News – Alhamdulillah telah diresmikan Sanggar Genius dan Sanggar Al-Qur’an di Desa Bangkok, Kecamatan Gurah, Kabupaten Kediri Rabu, (16/3/2022) kemarin. Pada peresmian Sanggar Genius dan Sanggar Al-Qur’an ini sebanyak 14 anak yatim dan dhuafa dari desa tersebut turut hadir. Mereka sudah tidak sabar untuk belajar di Sanggar baru, serta memanfaatkan fasilitas gratis serta … Baca Selengkapnya