Pembukaan Sanggar Belajar Gratis untuk Yatim Dhuafa Tuban

Tuban, YM News – Program Sanggar Genius merupakan inisiatif dari Yatim Mandiri Tuban yang bertujuan untuk memberikan bimbingan belajar gratis kepada adik-adik yatim dan dhuafa di wilayah Baturetno, Kecamatan Tuban, Kabupaten Tuban. Dalam tahap awal, program ini akan memberikan manfaat kepada 12 adik-adik yang membutuhkan. Pembukaan Sanggar Genius ini dilakukan pada tanggal 27 Mei 2023 … Baca Selengkapnya

Geliatkan Pedagang Kecil Tuban dengan Bantuan Modal UMKM + Gerobak Usaha

Tuban, YM News – Guna mendorong Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Tuban, BMT Berkah Insan Mulia bersama Yatim Mandiri Tuban memberikan bantuan gerobak dan bantuan modal UMKM kepada pedagang serta santunan untuk anak yatim. Acara ini dilaksanakan pada Sabtu, 15 April 2023 di Kantor Pusat BMT BIM yang berada di Jalan Raya … Baca Selengkapnya

Berbagi Uang THR dan Buka Puasa Ceria untuk Yatim Tuban

Tuban, YM News – Yatim Mandiri Tuban di bulan penuh kemuliaan ini, terus membentangkan kebaikan dengan gelar salah satu program unggulannya yakni Buka Puasa Ceria bareng anak binaan. Seperti halnya pada hari ini Rabu (12/4/2023) Yatim Mandiri Tuban adakan kegiatan Buka Puasa Ceria bersama adik-adik yatim dan dhuafa yang bersinergi dengan BMT Berkah Insan Mulia … Baca Selengkapnya

Yatim Mandiri dan BMT BIM Salurkan Beasiswa untuk Yatim Tuban

Tuban, YM News – Upaya terbaik terus Yatim Mandiri Tuban lakukan sebagai bagian dari menyampaikan amanah dari donatur guna memandirikan adik yatim dan dhuafa yang membutuhkan. Salah satu ikhtiar yang dilakukan ialah dengan menghadirkan program Beasiswa Yatim Mandiri (BESTARI), yakni bantuan dana pendidikan untuk adik yatim dhuafa prestasi namun memiliki ekonomi yang terbatas.  Dalam rangka … Baca Selengkapnya

Tebar Manfaat Beasiswa Yatim Mandiri untuk Pelajar Prestasi Tuban

Tuban, YM News – Yatim Mandiri Tuban dengan berbagai program kebaikan terus meluaskan manfaat guna membantu adik yatim maupun dhuafa yang membutuhkan. Salah satu ikhtiar yang dilakukan ialah dengan menggulirkan bantuan dana pendidikan program Beasiswa Yatim Mandiri, guna mensupport dan ringankan beban adik yatim dhuafa yang memiliki keterbatasan ekonomi. Beasiswa Yatim Mandiri (BESTARI) diperuntukkan untuk … Baca Selengkapnya