Berita

Launching Program Pemberdayaan Peternak Bebek Telur di Medan

Medan, YM News – Program Pemberdayaan Peternak Bebek Petelur resmi diluncurkan oleh Yatim Mandiri Sumatera Utara di Kelurahan Baru Ladang Bambu, Kecamatan Medan Tuntungan, Kota Medan, pada Sabtu (30/11/2024). Program pemberdayaan ini dirancang untuk meningkatkan kualitas peternakan bebek petelur sekaligus memandirikan para mustahik di wilayah tersebut. Acara ini dihadiri oleh berbagai tokoh publik, seperti Kepala […]

Kado Istimewa untuk Guru Honorer dan Guru Ngaji Pekalongan

Pekalongan, YM News – Dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional, Yatim Mandiri Pekalongan memberikan kado istimewa untuk para guru honorer dan guru ngaji di wilayah Kota Pekalongan, Kabupaten Pekalongan, dan Kabupaten Batang.  Penyaluran kado ini dilakukan bertepatan tanggal 25 November 2025 yang langsung di sejumlah sekolah dan TPQ setempat, sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi mereka […]

Gelar Acara Deep Talk Bareng Veteran dan Guru di Samarinda

Samarinda, YM News – Dalam semangat memperingati Hari Pahlawan dan Hari Guru, Yatim Mandiri Samarinda bersama sejumlah organisasi dan lembaga kemanusiaan sukses menggelar acara bertajuk “Hero Vibes: Deep Talk Bareng Veteran” di Gedung Juang 45 Samarinda. Acara ini terlaksana pada Sabtu lalu (30/11/2024) yang menjadi momentum istimewa untuk mengenang perjuangan para pahlawan sekaligus mengapresiasi jasa […]

Alat Sekolah Ceria: Asa Baru untuk Anak Binaan di Bantul

Bantul, YM News – Keceriaan terpancar dari wajah anak-anak Sanggar Genius Pulokadang saat menerima bantuan berupa 10 Tas Sekolah program Alat Sekolah Ceria (ASA) dari Yatim Mandiri Yogyakarta.  Kegiatan yang berlangsung pada Sabtu lalu (23/11/2024), bertempat di Sanggar Genius Pulokadang, Canden, Jetis, Bantul ini merupakan upaya untuk mendukung pendidikan anak-anak yatim dan dhuafa di wilayah […]

Program Layanan Sehat Mandiri Hadir Sapa Pelajar Tuban

Tuban, YM News – Dalam rangka mendukung kesehatan anak-anak usia dini, Yatim Mandiri Tuban kembali menggelar program Layanan Sehat Mandiri yang kali ini berkolaborasi dengan IGTKI (Ikatan Guru Taman Kanak-kanak Indonesia) Kecamatan Semanding.  Kegiatan berlangsung pada Kamis lalu (28/11/2024) bertempat di Gedung PGRI Kecamatan Semanding dan diikuti oleh 52 anak dari 23 lembaga TK yang […]

More posts

Yatim Mandiri adalah Lembaga Amil Zakat Nasional (LAZNAS) milik masyarakat Indonesia yang berkhidmat mengangkat harkat sosial kemanusiaan yatim dhuafa dengan dana ZISWAF (Zakat, Infaq, Shadaqah, Wakaf) serta dana lainnya yang halal dan legal, dari perorangan, kelompok, perusahaan/lembaga.