ziswaf

Pentingnya Transparansi dan Akuntabilitas dalam Lembaga Amil Zakat

Mengemban amanah dari ratusan ribu umat yang menitipkan zakat, infak, sedekah, hingga wakafnya, membuat Yatim Mandiri sebagai Lembaga Amil zakat harus kompeten dalam mengelola keuangan. Alhamdulillah selama delapan tahun berturut-turut, Yatim Mandiri mendapat opini WTP atau Wajar Tanpa Pengecualian dari Kantor Akuntan Publik (KAP). Tahun ini Yatim Mandiri kembali mendapat predikat WTP ini. Hal ini […]

Kelola Dana ZISWAF Sesuai Aturan Syariah dan Pemerintah Republik Indonesia

“Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka dan mendoalah untuk mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. dan Allah Maha mendengar lagi Maha mengetahui.” (QS. at-Taubah: 103) Dalam al-Qur’an surah at-Taubah ayat 103 tersebut telah dijelaskan bahwa zakat itu harus diambil dari orang-orang yang berkewajiban […]

Yatim Mandiri adalah Lembaga Amil Zakat Nasional (LAZNAS) milik masyarakat Indonesia yang berkhidmat mengangkat harkat sosial kemanusiaan yatim dhuafa dengan dana ZISWAF (Zakat, Infaq, Shadaqah, Wakaf) serta dana lainnya yang halal dan legal, dari perorangan, kelompok, perusahaan/lembaga.