Nasmoco Solo Baru Rayakan Ulang Tahun Ke-20, Undang 19 Anak Binaan Yatim Mandiri sebagai Tamu Istimewa

Solo, YM News – Laznas Yatim Mandiri Solo mendapat kehormatan menghadiri perayaan penting ulang tahun ke-20 Nasmoco Solo Baru. Sebanyak 19 anak binaan diundang sebagai tamu istimewa dalam perayaan yang digelar di kantor Nasmoco Solo Baru, SoloBaru Madegondo-Grogol, Sukoharjo pada Jumat (23/1/2025). Acara ini menjadi momen hangat yang memperkuat hubungan kemitraan. Kehadiran para binaan ini … Baca Selengkapnya

Peringati Isra Miraj, Yatim Mandiri Sleman Hadirkan Safari Berkisah Guna Tanamkan Cinta Ibadah Pada Anak Sejak Dini

Sleman, YM News – Yatim Mandiri Sleman kembali menghadirkan program Safari Berkisah di salah satu SDN di Sleman. Program Safari Berkisah ini sebagai bagian dari ikhtiar dakwah dan edukasi karakter bagi anak-anak usia dini. Kegiatan ini dilaksanakan pada Jumat, 23 Januari 2026, dalam rangka memperingati peristiwa agung Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, dengan melibatkan tim … Baca Selengkapnya

Yatim Mandiri Bandung Kolaborasi bersama IMAMA Annajah pada Gebyar Cahaya IMAMA Edisi Isra Mi’raj

Bandung, YM News – Yatim Mandiri Bandung berkolaborasi dengan Ikatan Remaja Masjid IMAMA Annajah  menyalurkan bantuan Alat Sekolah Ceria (ASA), Al-Qur’an dan sarung  pada kegiatan Gebyar Cahaya IMAMA (GCI) Edisi Isra Mi’raj. Kegiatan ini diselenggarakan sebagai bagian dari peringatan peristiwa Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW. Kegiatan yang dilaksanakan pada 17 Januari 2026 lalu, Gebyar Cahaya … Baca Selengkapnya

Melihat Masa Depan yang Cerah, Kegiatan Screening Mata dan Pemeriksaan bagi Siswa Yatim dan Dhuafa

Gresik, YM News – Yatim Mandiri Gresik kembali meneguhkan komitmennya dalam mendukung dunia pendidikan dan kesehatan melalui program Pemeriksaan Mata bagi siswa. Bekerja sama dengan Eyelink Foundation, kegiatan ini dilaksanakan di MI Futuhatul Ulum, Desa Roomo, Gresik, dengan menyasar anak-anak yang membutuhkan perhatian khusus terhadap kesehatan penglihatan mereka. Sebanyak 30 siswa yang terindikasi memiliki gangguan … Baca Selengkapnya

Hadirkan Kepedulian, Masjid Baiturrokhim Gatoel Gelar Galang Donasi Bantuan Aceh dan Sumatera Bersama Laznas Yatim Mandiri Mojokerto

YM News, Mojokerto – Kepedulian terhadap sesama terus ditunjukkan oleh jamaah Masjid Baiturrokhim Gatoel, Perum Gatoel Kranggan, Kota Mojokerto. Bersama Laznas Yatim Mandiri Kantor Layanan Mojokerto, masjid ini menggelar kegiatan Galang Donasi Peduli Aceh dan Sumatra pada Jum’at, 23 Januari 2026. Kegiatan galang donasi yang dilaksanakan di lingkungan Masjid Baiturrokhim Gatoel, beralamat di Jl. Mentawai, … Baca Selengkapnya