Gebyar Maulid: Berbagi untuk Veteran dan Yatim di Batang

Batang, YM News – Pada hari Ahad lalu (1/9/2024), Yatim Mandiri Pekalongan sukses menggelar acara Gebyar Maulid di Pendopo Kabupaten Batang. Kegiatan ini berlangsung meriah dan penuh makna dengan dihadiri oleh stakeholder terkait. Dalam kesempatan ini, turut hadir perwakilan PJ Bupati Batang yang diwakili oleh Kabag Kesra Bapak Bambang Nurdiansyah, Ketua Legiun Veteran RI Kabupaten … Baca Selengkapnya

Bantuan Paket Bahagia untuk Veteran dan Bunda Yatim Sleman

Sleman, YM News – Yatim Mandiri Sleman terus menebar kebaikan dengan menyalurkan 30 Paket Bahagia kepada Veteran dan Perempuan Kepala Keluarga di Kabupaten Sleman. Penyaluran yang berlangsung di Kantor Legiun Veteran RI Kabupaten Sleman ini tidak hanya sekadar memberikan bantuan, tetapi juga diisi dengan kegiatan berbagi cerita dan wawasan kebangsaan. Dalam kegiatan tersebut, para veteran … Baca Selengkapnya

Tersampaikan! Penyaluran Paket Alat Sekolah Ceria di Indramayu

Indramayu, YM News – Yatim Mandiri Bandung kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pendidikan anak-anak yatim dan dhuafa melalui program Alat Sekolah CeriA (ASA).  Bantuan ini disalurkan kepada anak-anak di Dusun Buyut Milah, Desa Anjatan Utara, Kecamatan Anjatan, Kabupaten Indramayu. Program ini bertujuan untuk memberikan dukungan kepada anak-anak yang membutuhkan perlengkapan sekolah agar dapat belajar dengan … Baca Selengkapnya

Puluhan Alat Sekolah Ceria Tersalurkan untuk Anak Banyuwangi 

Banyuwangi, YM News – Yatim Mandiri Banyuwangi bersama Relawan Kemandirian Banyuwangi sukses menyalurkan puluhan paket ASA (Alat Sekolah Ceria) di tiga titik Sanggar Belajar yakni Sanggar Telemung, Sanggar Pesona, dan Sanggar Tukangkayu. Penyaluran bantuan ini telah tersampaikan pada Senin lalu (2/9/2024) yang diberikan kepada anak-anak yatim dan dhuafa yang sangat membutuhkan perlengkapan sekolah. Paket ASA … Baca Selengkapnya